Sticky post

Cravar, Leather Goods Lokal dengan Kualitas Produk dan Pelayanan yang Bagus Banget!

Disclaimer: Gue tulis ini tanpa dibayar ataupun disuruh oleh siapapun. Tulisan ini murni gak tahan gue tulis untuk menceritakan experience yang gue alami. DHARRR.     Nah, belakangan gue suka beres-beres apartemen. Sebagian barang yang tidak terpakai, gue sumbangin, dan sebagian lagi gue jual preloved lewat beberapa apps ataupun cuma share di Instagram Story akun gue. Lalu beberapa teman yang menilai akun gue terlihat cukup … Continue reading Cravar, Leather Goods Lokal dengan Kualitas Produk dan Pelayanan yang Bagus Banget!